Pages

Jumat, 06 Desember 2013

Dasar -dasar Notasi Balok ( Bentuk Not, Nilai-nilai Not dan Tanda Diam)

Dasar -dasar Notasi Balok ( Bentuk Not, Nilai-nilai Not dan Tanda Diam) - Selamat Siang para pecinta musik indonesia, sy ucapkan terima kasih  telah berkunjung ke blog ini, semoga dapat manfaat yang besar bagi kamu, dan juga sy bisa mendapat pahala untuk membagi ilmu (kata ustad bgtu :D wkwkwk) . saya akan melanjutkan postingan kemarin tentang Dasar-dasar Notasi balok, kemarin kan tentang Paranada dan Tanda Kunci, pada postingan kali ini sy akan mencoba berbagi ilmu tentang Bentuk Not, Nilai-nilai Not dan Tanda Diam.

            Berikut adalah gambar yang akan menjadi pembahasan kali ini :


















1. Not Penuh.
           Not Penuh yang mempunyai  Bentuk seperti Kue Donat (Mulai Lapar ahahahha).
          Not penuh bernilai 4 ketuk. Jadi 1 Not sudah mewakili 4 ketukan atau 4 hitungan. Artinya Not ini berbunyi selama 4 ketuk. jika anda menemukan simbol ini dalam satu bar berarti anda harus membunyikan suatu nada selama 4 ketuk lamanya dalam 1 bar. berikut contohnya :
 
itu tadi bentuk dan nilai not penuh, sekarang kita akan berkenalan dengan tanda istirahat dari not penuh tersebut (ciee yg lg mau kenalan, jgn grogi yah..haha). tanda istirahat ini juga bernilai 4 ketuk, jadi jika menemukan tanda ini dalam 1 bar maka anda harus diam atau istirahat tanpa membunyikan nada apapun selama 4 ketuk, nih gw kenalin ama gambarnya :
2. Not Seperdua ( Not 1/2)
           setelah membahas tentang Not Penuh, kita beralih ke Not Seperdua. Not ini mempunyai bentuk seperti Kue Donat tp mempunyai tiang d atasnya. Not ini mempunyai nilai 2 ketuk jadi jika kamu melihat not ini dalam 1 bar maka kamu harus membunyikan nada selama 2 ketuk lamanya, seperti gambar di bawah :
Tanda istirahatnya pun begitu, jika kamu menemukan tanda istirahat not seperdua berarti kamupun harus istirahat atau diam selama 2 ketuk lamanya. ini bentuk tanda diamnya :
3. Not Seperempat (1/4)
           Not Seperempat mempunyai bentuk seperti telur tapi mempunyai batang d atasnya ( husss jangan Fiktor), not ini mempunyai nilai 1 satu ketuk. anda membunyikan nada selama 1 ketuk lamanya.
tanda diamnya pun bernilai 1 ketuk jadi jika menemukan tanda diam not ini maka anda harus istirahat selama 1 ketuk lamanya.



4. Not Seperdelapan (1/8)
           Not ini mempunyai bentuk seperti di atas hanya saja pada tiangnya ditambah 1 bendera, not ini bernilai 1/2 ketuk. jadi anda membunyikan nada selama 1/2 ketuk lamanya.
tuh kan bentuknya kayak logo pramuka..haha tp jika ada dua not yg bernilai sama yaitu not 1/8 maka bentuk not ini pun berubah seperti gambar yg d atas sebelah kanan yg tertulis "Beam", ini contohnya :

 tanda istirahatnya pun sama, bernilai 1/2 ketuk . jadi jika anda menemukan simbol ini maka anda harus istirahat selama 1/2 ketuk lamanya. ini bentuknya :
5. Not Seperenam belas ( Not 1/16)
           Not ini hampir sama bentuknya dengan Not 1/8 hanya saja not ini mempunyai 2 bendera, nilai notnya adalah 1/4 Ketuk, anda membunyikan nada selama 1/4 ketuk lamanya. contoh gambar :
not ini juga dapat berubah bentuk, seperti not seperdelapan. hanya saja perubahannya dengan menambahkan 2 garis horisontal untuk menyambung tiang antara nada yg 1 dengan yg lain selama mempunyai nilai ketuk yang sama yaitu 1/4 ketuk, contohnya begini :
jika menemukan tanda diam not ini maka kamu harus berhenti selama 1/4 ketuk, ni gw kenalin tanda istirahatnya :
6. Not sepertiga puluhdua ( Not 1/32)
            Not ini mempunyai 3 tiang bendera hampir sama seperti not d atas tp nilainya beda loh, nilai not ini adalah 1/8 Ketuk, anda membunyikan nada selama 1/8 ketuk lamanya, agak susah sih menghitungnya...hehe, contohnya begini : 
 bentuknya pun dapat berubah seperti ini :
tanda diamnya, anda harus istirahat atau diam selama 1/8 ketuk jika menemukan tanda diam seperti ini :
           Para pecinta Musik, inilah sedikit penjelasan sy tentan Bentuk not, Nilai Not serta Tanda diam pada notasi balok, semoga mudah dimengerti.

          Nah pelajari Nilai Notasi di atas, sehingga teman2 akan dengan mudah nantinya dalam membaca sebuah partitur/susunan Notasi drum dalam sebuah permainan music. Materi nilai not ini masih belum lengkap bahasannya. Bila ingin tahu lebih detail dan lengkapnya silahkan beli aja buku panduan bermain drum di toko2 buku terdekat.
OK. Good Luck………………………..

69 komentar:

  1. Sangat bermanfaat! Sudah siap nih kalau nanti ditanyain guru musik, sudah gak perlu dimarah lagiπŸ˜…

    BalasHapus
  2. Sangat membantu sekali
    πŸ˜€πŸ˜€πŸ˜€πŸ˜‰πŸ˜‰πŸ˜‰(pokoknya top)

    BalasHapus
  3. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  4. Maksud dari ketuk / hitungan itu apa??

    BalasHapus
  5. Sangat mudah difahami, terima kasih banyak gan.. Sangat membantu saya yg baru belajar melatih drumband di SD. Semoga sukses..

    BalasHapus
  6. Mantap,
    Ujian bisa dijawab dengan benarπŸ‘ŒπŸ»

    BalasHapus
  7. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  8. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  9. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  10. makasih banget penjelasan ny. jadi gampang memahami dg ad nya kata kata donat dan tiang. makasiii mimin

    BalasHapus
  11. Sangat membantu ☺️☺️☺️

    BalasHapus
  12. Komentar ini telah di hapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  13. Yuibvyjbftyyffgyuhhvccccvgcccccccccccccvvvvgghhhhhggggguhhgghgghhhggghhhhggh

    BalasHapus
  14. Yang baca dibulan puasa like
    πŸ‘‡πŸ‘‡πŸ‘‡

    BalasHapus
  15. Mas kalau not heheheh baru pemula b2 #2 itu maksudnya apa dalam musik?

    BalasHapus
  16. Sebenarnya aku tuh lagi galau galau gitu and then sekarang harus nulis not not yg kayak gini jadi aku pusing gimana yah aku teh lagi belajar tapi aku teh gimana yah lagi gimana yah sulit dijelaskan yah entah apa yang merasuki mu

    BalasHapus
    Balasan
    1. Apa sih anda hehe sumpah aku sumpah aku juga gak mengerti apa yang harus aku kerjakan

      Hapus
    2. Makannya anda jangan julid aku teh lagi kesel kesel gitu tau

      Hapus
    3. Apa sih Ihk aku kesel entah apa yang merasukimuuuuuuuuuuuuuuuu

      Hapus
    4. Jangan julid andaπŸ˜‚ke gtu ajh di pikirin si gadanta taoπŸ˜—

      Hapus
    5. Apasih ouh yah gaeds ini semua tuh percakapan dari anak anak X MIPA 3 SMAN 2 LEMBANG jangan lupa polow Instagram kita yeahhh! Di @_ipatilusapuluh__ jangan lupa pollooow games mau di follback DM aja oke admin selalu siappp

      Hapus
  17. Iyah ahk gak tau malesin guru senbudnya

    BalasHapus
  18. Tau ahk malesin aku juga pusing sama kalean kalean padahal aku cuman curhat tau gak sih

    BalasHapus
  19. Kalo tanda diam 3 ketuk itu gimana ya

    BalasHapus
  20. Kok makin ke bwh makin bnyk komen gilaknya ya-_-??

    BalasHapus
  21. Thanks sangat membantu;)
    Dijawab ya_-

    BalasHapus
  22. πŸ‘πŸ™πŸ»πŸ™πŸ»

    BalasHapus
  23. Informasi yang sangat baik untuk mengembangkan pengetahuan diri tentang musik. Golife

    BalasHapus
  24. Artikel yang sangat bermanfaat, saya sanngat suka dengan penjelasan dan penafsiran anda. arti mimpi

    BalasHapus
  25. Hai kak, dasar-dasar notasi balok seperti ini sangat bagu buat kita yang ingin belajar gitar. Saat mempelajari chord gitar pengetahuan tentang notasi balok seperti ini sangat berguna..

    BalasHapus
  26. Assalamualaikum kak bagus untuk semua orang terimakasih jawabannya

    BalasHapus